www.rumahguru.info Hallo sahabat RGI, masihkan anda bertanya Insentif GBPNS Kapan Cair ?, Surat Edaran 2021 mengumumkan bahwa Maksimal Tanggal 20 April 2021 anda harus sudah mengetahui apakah anda terdaptar layak atau belum menjadi penerima Insentif ini.
Pada draft surat edaran yang terbit tanggal 26 Maret 2021 tersebut, menyatakan bahwa Guru Non PNS wajib mengajukan secara online pada masing-masing akun SIMPATIKA, serta tanggal pengajuan maximal tanggal 20 April 2021.
Serta bagi anda yang mencari informasi THR 2021 baca juga Besaran dan Mekanisme Pembayaran THR
Tentu saja ini akan menjadi kabar baik, karena itu artinya anda sudah bisa memeriksa kelayakan anda pada SIMPATIKA, sedangkan untuk anda yang masih kebingungan tentang bagaimana cara mengecek kelayakan anda di akun SIMPATIKA baca ini sampai akhir.
Pahami tahap-tahap ini :
Login portal SIMPATIKA,
Masukan user name dan fassword anda.
Lalu anda akan di bawa pada halam luar portal SIMPATIKA akun anda, cari menu Tunjangan Insentif GBPNS di pojok kiri bawah, seperti contoh di bawah :
Lalu anda akan di bawa pada halaman seperti di bawah :
Tekan tombol Periksa Ajuan anda
Sedangkan ini adalah contoh bagi anda yang sudah melakukan pengajuan :
Namun bagi anda yang belum melakukan pengajuan, dan masih bingung berkas apa saja yang harus di siapkan baca Dokmen Pengajuan Insentif GBPNS
Nah tentunya dengan adanya draft surat edaran ini, tentu saja anda akan lebih lega bukan, karena ini artinya pencairan hanya tinggal menunggu waktu, yang paling penting pastikan pengajuan anda beres dengan langkah-langkah seperti di atas.
Terima kasih untuk anda yang sudah membaca Insentif GBPNS Kapan Cair - Surat Edaran 2021 (Maksimal Tanggal 20 April 2021) ini,
Semoga bermanfaat