Kisi-kisi dibuat untuk memudahkan guru mata pelajaran atau pendidik dalam menyusun naskah soal dan kunci jawaban. Maka dari itu, admin akan membagikan Kisi-kisi PAS Quran Hadist Kelas 9 Semester 1 Tahun 2022.
Kisi-kisi PAS Quran Hadist Kelas 9 Semester 1 Tahun 2022 |
Kisi-kisi al quran hadits kelas 9 yang admin bagikan masih menggunakan kurikulum 2013 dan kisi kisi qurdis kelas 9 semester 1 ini juga memiliki jumlah soal sebanyak 50 soal. Soal pas quran hadits kelas 9 menggunakan aturan KMA 183 dalam penilaian hasil akhir untuk mapel quran hadits.
Dalam hal ini pembuatan kisi-kisi dan soal serat kunci jawaban harus saling beriringan dan menjadi satu paket. Langkah-langkah yang harus ditempuh pun sudah jelas sebelum membuat soal dan kunci jawaban pendidik harus membuat Kisi-kisi PAS Quran Hadist Kelas 9 Semester 1 Tahun 2022 terlebih dahulu.
Dibawah ini admin akan jelaskan sedikit isi dari Kisi-kisi PAS Quran Hadist Kelas 9 Semester 1 Tahun 2022 yaitu:
- Cover Kisi-kisi PAS Quran Hadist Kelas 9 Semester 1 Tahun 2022
- Judul Kisi-kisi PAS Quran Hadist Kelas 9 Semester 1 Tahun 2022
- Identitas kisi-kisi meliputi jenis madrasah, kelas/semester, mata pelajaran, jumlah soal, bentuk soal.
- KI-1 (sikap spiritual), KI-2 (Sikap sosial), KI-3 (pengetahuan) dan KI-4 (keterampilan)
- Kompetensi dasar meliputi 3.1.Memahami ketentuan hukum mad lazim mushaqal kilmi, mad lazim mukhaffaf kilmi, mad lazim mukhaffaf harfi, dan mad lazim musaqqal harfi dan lain sebagainya. Pada bagian ini pendidik mengambil kompetensi dasar atau sering disingkat KD dengan aspek pengetahuan.
- Materi meliputi hukum bacaan madmad lazim mushaqal kilmi, mad lazim mukhaffaf kilmi, mad lazim mukhaffaf harfi, dan mad lazim dan lain sebagainya. Untuk materi disesuaikan dengan KMA 183.
- Indikator soal meliputi peserta didik dapat menyebutkan ketentuan hukum Mad lazim Mukhofaf kilmi dan lain sebagainya. Pada indikator soal pendidik menyusun rancangan soal yang akan diberikan pada peserta didik.
- Level kognitif (L1,L2,L3)
- Bentuk soal yaitu pilihan ganda
- Jumlah soal sebanyak 50 soal